Headline

Korban Meninggal Dunia Bencana Sumbar Capai 88 Orang, 85 Orang Masih Dalam Pencarian

×

Korban Meninggal Dunia Bencana Sumbar Capai 88 Orang, 85 Orang Masih Dalam Pencarian

Sebarkan artikel ini
UPDATE : Infografis korban bencana alam di Sumbar update per 29 November 2025 pukul 12.00 WIB.(pemprov sumbar)

Pemerintah mengajak warga untuk tetap waspada, segera melapor kepada aparat atau posko terdekat apabila menemukan situasi berbahaya, serta mengikuti arahan resmi demi mempercepat proses penanganan dan menjaga keselamatan bersama. Sinergi antara pemerintah pusat, pemerintah daerah, serta lembaga-lembaga kemanusiaan terus diperkuat agar seluruh upaya tanggap darurat berjalan efektif dan tepat sasaran. (*/zoe)

Selanjutnya :Disapu Banjir, Sebagian Ikan Milik Pokwasmas Dusun Baru Hanyut

Baca Juga  Polresta Bukittinggi Bangun Sumur Bor, Upayakan Ketersediaan Air Bersih