Kesehatan

Ini Pertolongan Pertama Terhadap Penderita Penyakit Asam Lambung Saat Kumat

×

Ini Pertolongan Pertama Terhadap Penderita Penyakit Asam Lambung Saat Kumat

Sebarkan artikel ini
ILUSTRASI : Gambaran penderita penyakit maag dan gerd.(rsi siti hajar sidoharjo)

Langkahnya, Duduk tegak dengan kaki sejajar bahu, Condongkan dada ke depan, Topang tubuh dengan siku di atas lutut, Pastikan bahu dan leher tetap rileks saat bernapas.

  1. Berdiri sambil bersandar pada dinding

Teknik ini membantu merilekskan otot dada dan saluran napas.

Caranya, Berdiri membelakangi dinding, Sandarkan pinggul ke dinding, Letakkan tangan di paha, Condongkan tubuh sedikit ke depan sambil mengatur napas perlahan.

  1. Berbaring dengan posisi kepala lebih tinggi

Saat kondisi memungkinkan untuk beristirahat, posisi tidur yang tepat dapat mencegah asam lambung naik semakin parah.

Baca Juga  Berbagai Manfaat Sayur Kale Untuk Kesehatan

Tips posisi tidur, Berbaring telentang atau miring ke kiri, Gunakan bantal untuk meninggikan kepala dan lutut, Hindari posisi kepala terlalu tinggi karena dapat memperburuk refluks, Longgarkan pakaian dan hindari ikat pinggang ketat.

  1. Gunakan kipas angin untuk membantu pernapasan

Aliran udara sejuk yang diarahkan ke wajah dapat memberikan sensasi napas lebih lega dan membantu meredakan rasa sesak. Yakni, Gunakan kipas angin kecil, Arahkan angin ke wajah selama beberapa menit hingga pernapasan terasa stabil, Pencegahan Agar Asam Lambung dan Sesak Napas Tidak Kambuh.