Olahraga

Unand Dukung Penuh Pembinaan Atlet dan Penyelenggaraan Porprov XVI 2026

×

Unand Dukung Penuh Pembinaan Atlet dan Penyelenggaraan Porprov XVI 2026

Sebarkan artikel ini
DUKUNGAN: Ketua KONI Sumbar, Hamdanus didampingi Ketua Pelaksana Porprov XVI Sumbar, Septri saat pertemuan dengan Rektor Unand, Efa Yonedi.(koni sumbar)

Dalam pertemuan tersebut, kedua pihak juga membahas arah kerja sama jangka panjang. KONI Sumatera Barat telah menyerahkan draf nota kesepahaman (MoU) di bidang keolahragaan sebagai landasan kolaborasi.

Efa Yonedi memastikan bahwa Unand akan segera menindaklanjuti dokumen tersebut guna mempercepat terwujudnya sinergi yang lebih terstruktur antara dunia pendidikan tinggi dan organisasi olahraga di Sumatera Barat. (*/zoe)